Hy Brother's kali ini gue mau ngeposting tentang jaringan WAN , apa itu WAN ??? kepanjangan dari Wide Area Network suatu jenis dari sebuah jaringan komputer , berbahas tentang tinjauan ulang internet working , manajement jaringan dan sampai merancang jaringan WAN yang terintegrasi dengan sekuriti dan voice transport .
Contoh jaringan WAN :
Merupakan metode Switching WAN yang memungkinkan perusahaan kita untuk berbagi bandwidth dengan perusahaan untuk menghemat biaya . Contoh jaringan WAN :
'' Jaringan WAN ''
Ada beberapa kemungkinan yang menyebabkan koneksi suatu jaringan WAN menjadi DOWN yaitu :
- Terlalu banyaknya Host yang di gunakan { peralatan dalam suatu jaringan seperti PC printer , router , hub , Swith , t connector , DLL } .
- Broadcast Storm
- Multicasting
- Bandwith yang kecil
Perbedaan Router dan Switch:
Router
- menghubungkan dua atau lebih network dan bertugas sebagai perantara dalam menyampaikan data antar network
- membagi atau memecah sebuah broadcast domain.
- router bisa menyaring network dengan menggunakan informasi pada layer 3 seperti alamat ip.
- router sering di gunakan untuk koneksi LAN
Switch
- untuk menghubungkan antar netwrok tetapi digunakan untuk memaksimalkan jaringan LAN
- switch memisahkan collision domain tetapi tetap dengan 1 broadcast domain.
- switch menggunakan informasi 2 layer atau di data layer .
- Leased line
- Circuit Switching
- Packet Switching
Dan di bawah ini merupakan perangkat yang digunakan jaringan WAN yaitu :
- Router
- Switch
1. Cut Throught merupakan arsitektur switch tertuju pada kecepatannya , karena pada saat sebuah paket datang, switch hanya memperhatikan alamat tujuan sebelum diteruskan ke segmen tujuannya .
2. Store And Forward merupakan arsitektur Switch menerima dan menganalisa seluruh isi paket sebelum meneruskannya ketujuan dan untuknya memerlukan waktu .
- Hub
- Cable
dalam jaringan WAN di anjurkan menggunakan 2 jenis cable yaitu :
1. UTP Cable merupakan cable standar yang biasa di gunakan dalam suatu jaringan yang berfungsi menghubungkan Client-Server yang menggunakan koneksi RJ-45 .
2. Fiber Optic Cable merupakan Cable yang memiliki daya tahan yang lebih kuat di bandingkan UTP Cable yang berfungsi untuk menghubungkan antar Router , Switch , Hub dan Acces Point yang membentuk suatu jaringan WAN .
Nah gimana Agan... postingan gue masi sukar di mengerti y hahahha , bila ada yang ingin di tanyakan Coment aja GAN... LIKE y berikan gue +1 mu hahah sampai ketemu lagi .
Sumber : http://masocim.wordpress.com/2011/10/16/membuat-desain-jaringan-berbasis-luas-wan/
Nah gimana Agan... postingan gue masi sukar di mengerti y hahahha , bila ada yang ingin di tanyakan Coment aja GAN... LIKE y berikan gue +1 mu hahah sampai ketemu lagi .
Sumber : http://masocim.wordpress.com/2011/10/16/membuat-desain-jaringan-berbasis-luas-wan/
4 comments
Nz blog
Nz blog Gan
Ilmu nya lumayan bermanfaat...
Sankyuu buat artikelnyaaa ^^